jpnn.com - Jangan anggap remeh penyakit flu. Meski bukan tergolong penyakit berat, flu bisa mengganggu aktifitas keseharian Anda.
Bahkan, kualitas hidup Anda bisa berkurang karena flu yang tak kunjung sembuh.
BACA JUGA: Kenali Penyebab Penglihatan Anda Menjadi Buram
Saat ini, ada banyak obat flu yang dijual bebas di pasaran. Anda pun bisa membelinya bahkan tanpa disertai resep dokter.
Nah, di luar obat-obat sintesis tersebut, Anda bisa memanfaatkan ramuan alam sebagai obat.
BACA JUGA: Manfaat Olahraga bagi Kesehatan Mental
Berikut ini beberapa ramuan flu alami yang bisa Anda temukan di dapur.
1. Bawang putih
BACA JUGA: Liburan Tahun Baru Usai, ini 5 Cara Detoks Tubuh
2. Teh hijau
3. Jahe
4. Jeruk lemon
5. Madu manuka
6. Oregano
(fny/jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Pelari dari 18 Negara Ramaikan Lombok Marathon
Redaktur & Reporter : Fany