BACA JUGA: Habibie: Politik Dinasti Tak Relevan Lagi
Polisi juga menyatakan belum mendapatkan keluhan dari pihak yang terkait seperti Ditjen Pemasyarakatan karena lembaga pemasyarakatan (lapas) telah dipenuhi preman
BACA JUGA: Presiden Tanam Seratus Juta Pohon
Hingga kini (27 hari operasi berlangsung) masih 1.700-an yang ditahanDalam catatan Bareskrim Polri, hingga 28 November, jumlah preman yang ditangkap 13.479 orang
BACA JUGA: SBY Tolak Komentari Penahanan Besannya
Di antara jumlah itu, hanya 1.702 yang ditahanSisanya dibinaJumlah itu hanya tangkapan di lima polda prioritas, yakni Polda Metro, Polda Sumut, Polda Jateng, Polda Jatim, dan Polda DI Jogjakarta.Data tersebut belum termasuk hasil penangkapan oleh 26 polda lain yang telah menangkap 3.302 preman dan menahan 590 orang di antara mereka"Kini kami juga fokus, tidak hanya (menangkap) preman jalanan dan debt collectorTapi juga mereka yang dilabeli preman berdasi, preman birokrasi," sambung Akpol angkatan 77 ituOperasi preman dilakukan untuk meningkatkan pelayanan polisi kepada masyarakatBuntutnya, polisi berharap, mendapatkan kepercayaan dari masyarakat(naz/agm)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Permohonan Banding Urip Ditolak
Redaktur : Tim Redaksi