JAKARTA – Hingga September, jumlah pelanggan PT Indosat Tbk (ISAT) menyentuh level di atas 50 jutaPelanggan kini meningkat sebesar 25,94 persen dibanding periode sama tahun sebelumnya di kisaran 39,7 juta
BACA JUGA: Toyota Optimis Segera Akhiri Dominasi Jazz
Peluang penambahan masih sangat terbukaBACA JUGA: Semen Gresik Dituding Lakukan Konspirasi
”Secara industrial, pekembangannya masih sangat menjanjikan
Harry mengakui, pertumbuhan pelanggan itu dipacu oleh trafik lebaran serta layanan basic services seperti suara dan pesan singkat (SMS)
BACA JUGA: Capex 2012 Flexi Untuk Perkuat Data
Perusahaan menawarkan tarif murah untuk percakapan sesama pelanggan Indosat (on-net) dan untuk percakapan antar pelanggan Indosat dengan pelanggan operator lain (oof-net)"Sehingga pada kuartal empat ini ada tambahan 2 juta pelanggan," tukasnya.Saat ini, pelanggan prabayar Indosat jumlahnya mencapai 98,9 persen dari total pelangganSebesar 65 persen merupakan pelanggan kartu IM3 dan 30 persen adalah pelanggan kartu MentariSituasi tersebut terus akan berkembang
Sementara pada semester pertama 2011, jumlah pelanggan Indosat naik 25,1 persen menjadi 47,3 juta pelanggan dibanding semester pertama 2010Pendapatan rata-rata per pelanggan prabayar Indosat sebesar Rp 24 ribuDi mana tahun ini Indosat mengestimasi pertumbuhan pelanggan sebesar 9 persen dari tahun lalu.
Selain itu, perusahaan juga menargetkan mempertahankan pendapatan dari basic servicePada semester pertama 2011, layanan voice dan pesan singkat menjadi penopang pendapatan Indosat dengan porsi 82 persen dibanding layanan data 12 persen dan fixed voice 6 persen(far)
BACA ARTIKEL LAINNYA... XL Axiata Perkuat Pasar Jabodetabek
Redaktur : Tim Redaksi