BACA JUGA: Daerah Diminta Dukung Program PP & PA
Demikian antara lain dikatakan Menpera Suharso Monoarfa, saat acara pengecoran terakhir lantai atap (topping off) Tower A Centerpoint Apartment, di Bekasi, Senin (14/6)."Saya harap Pemda ke depan bisa menjadikan perumahan (sebagai) bagian dari instrumen pengembangan kota," ujar Menpera, dalam rilisnya kepada JPNN, Senin (14/6).
Diterangkan Suharso, Bekasi sebagai wilayah yang berbatasan dengan ibukota Jakarta memiliki lokasi yang strategis, sehingga sangat terbuka untuk bisnis perumahan karena jumlah penduduk yang cukup besar
Dalam perencanaan kota ke depan, terang Menpera lagi, makanya pemda setempat harusnya sudah memasukkan unsur perumahan
BACA JUGA: Jabar Tertinggi Kasus HIV/AIDS
Sebab katanya, perumahan juga sangat menentukan perkembangan kota di masa yang mendatangBACA JUGA: Setahun 10 Ribu Ibu Hamil Meninggal
BACA ARTIKEL LAINNYA... Gizi Buruk Masih Landa 19 Provinsi
Redaktur : Tim Redaksi