General Manager Marketing PT Surya Timur Sakti Jatim, diler utama Yamaha di Jatim, Agung Mundi Pranoto mengatakan penjualan Yamaha Januari sampai Mei 118 ribu unit
BACA JUGA: Sentimen Positif Diprediksi Dongkrak IHSG
Jumlah itu turun sekitar 19 persen banding tahun lalu pada periode yang sama tahun lalu yang tercatat 145 ribuAgung mengatakan pihaknya terus berupaya untuk meningkatkan peforma penjualan
BACA JUGA: PLN Hemat Rp 203 Miliar
Salah satunya adalah membidik komunitas generasi muda yang disebutnya Generation XSosialiasi, tambahnya, dilakukan terhadap komunitas-komunitas generasi muda yang X-treme, X-clusive, dan X-traordinary
BACA JUGA: Krisis Yunani Membaik, Indeks Naik
Karena, anak muda lebih suka dengan sesuatu yang berbau teknologi"Jadi, mereka cocok dengan motor Yamaha yang berteknologi tinggi seperti Xeon, Vixion, Lexam, Jupiter MX," tuturnya.Menurut Agung kontribusi kendaraan X mencapai 20 persenDia juga menyebut memasuki semester kedua pasar diprediksi bakal meningkatIni seiring beberapa momentum yang dapat mendongkrak pasarKhususnya lagi Lebaran.
"Bulan ini kita prediksi bisa jual 24.725 unitJuli, adalah masa peak seasonKita forecast bisa jual 27.650 unit, naik 12 persen dari bulan-bulan sebelumnya," pungkasnya(dio/ito/jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... PLTU Gunung Seriang Mulai Dikerjakan
Redaktur : Tim Redaksi