Persiapan Debat Kedua, Anies Belajar Soal Ini

Kamis, 26 Januari 2017 – 16:39 WIB
Anies Baswedan. Foto: Ist

jpnn.com - jpnn.com - Calon Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tengah memantapkan pengetahuanya tentang birokrasi di Pemprov DKI Jakarta.

Hal ini dilakukan sebagai bekal untuk menghadapi debat kedua cagub-cawagub yang diselenggarakan Komisi Pemilihan Umum DKI Jakarta, Jumat (27/1).

BACA JUGA: Anies: Mau Kota Maju, Kaum Perempuan Harus Terdidik

"Ya refreshing data aja untuk persiapan (debat) besok," ujar Anies, saat ditemui di Tebet, Jakarta Selatan, Kamis (26/1).

Anies pun bertekad meningkatkan kualitas birokrasi di lingkungan Pemprov DKI Jakarta agar masyarakat bisa terlayani dengan baik.

BACA JUGA: Tak Tergiur Janji, Ahok Tetap Bongkar Rumah Warga

"Memastikan birokrasi melayani aja. Melayani dengan baik. Memastikan semua program berjalan dengan baik gitu aja," ucap dia. (dka/rmol)

BACA JUGA: Ketidakjujuran Adalah Masalah Terbesar Indonesia

BACA ARTIKEL LAINNYA... Beginilah Jurus Ahok-Djarot Tepis Hoax Adu Jotos


Redaktur & Reporter : Adil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler