BACA JUGA: 61 WNI Masih Terjebak di Libya
Direncanakan, kepala negara tetangga tersebut akan berada di Indonesia sepanjang tanggal 7 hingga 9 Maret mendatang."Malam ini Presiden Filipina akan tiba di tanah air
Disebutkan, agenda padat pun telah disiapkan untuk pertemuan antara Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dengan Presiden yang akrab disapa Noynoy tersebut
BACA JUGA: Indonesia-Filipina Gali Peluang Kerjasama
Antara lain rencananya, Selasa (8/3), Presiden Aquino dengan didampingi Presiden SBY, akan memulai kegiatan di Taman Makam Pahlawan (Kalibata)."Kemudian akan diterima Bapak Presiden, dilanjutkan (dengan) pertemuan bilateral
Disebutkan lagi, dalam pertemuan bilateral ini, beberapa Memorandum of Understanding (MoU) pun siap ditandatangani
BACA JUGA: Gempa Potong Separo Ekonomi Selandia Baru
Di antaranya yakni alam kerjasama di bidang antar pemuda, bidang olahraga, kerjasama di bidang pendidikan, dan juga deklarasi perundingan di bidang batas lautSeperti diketahui, kedua negara memang memiliki kedekatan geografis yang hanya dipisahkan oleh lautan. (afz/jpnn)BACA ARTIKEL LAINNYA... Beijing Gunakan Propaganda Media
Redaktur : Tim Redaksi