Kerugian tersebut dihitung dari kerusakan yang terjadi akibat gempa 6,3 skala richter 22 Februari, ditambah dengan bencana serupa 7,1 skala Richter, September tahun lalu
BACA JUGA: Beijing Gunakan Propaganda Media
Angka tersebut lebih kecil dari yang diprediksi Perdana Menteri John Key sebelumnya, yakni USD 15 miliar (Rp 131 triliun).Bencana tersebut bisa mengakibatkan Selandia baru mengalami krisis ekonomi atau penciutan pertumbuhan ekonomi secara berurutan hingga lebih dari 25 persen.
Kini Kota Christchurch telah dibagi menjadi empat zona hijau
BACA JUGA: Al Qaidah Bunuh 4 Serdadu
Lalu ada juga zona merah, lokasi tertutup karena sejumlah jenazah masih harus dievakuasi dari kawasan itu.Seorang Mekanik Rick Crosbie berharap akan segera menengok isi garasinya di wilayah zona hijau
BACA JUGA: Ditekan Oposisi, Menlu Jepang Mundur
"Saya tidak tahu apa yang akan terjadi hingga saya bisa masuk ke dalam dan melihat bagaimana kondisi bangunan," ujarnya seperti dilansir AP(cak/dos)BACA ARTIKEL LAINNYA... Oposisi Tembak Jet Tempur Libya
Redaktur : Tim Redaksi