Provokasi Massa dengan Kabar Kematian Bayi

Kamis, 21 Agustus 2014 – 17:08 WIB
Provokasi Massa dengan Kabar Kematian Bayi. JPNN.com

jpnn.com - JAKARTA - Seorang demonstran langsung diciduk oleh aparat yang berpakaian preman di Bundaran Air Mancur di Silang Monas, Jakarta Pusat, Kamis (21/8). Pendemo yang berpakaian salah satu ormas dianggap telah memprovokasi massa.

:vid="12355"

BACA JUGA: MK Nyatakan tak Ada Penggelembungan Suara lewat DPKTb

Bentuk provokasi yang dilakukan dengan menghembuskan kabar adanya bayi yang meninggal dunia. Dengan ekspresi yang emosional, pria ini berteriak-teriak dan menunjuk ke arah barisan polisi.

"Siapa yang mau bertanggung jawab di sini? Itu ada bayi mati dan sekarang sudah dibawa ke rumah sakit," katanya.

BACA JUGA: Rusuh, Tuding Polisi Over Acting

Tak lama berselang, polisi yang berpakaian preman langsung menggelandang pria tersebut. Ia dibawa mengarah ke mobil Dalmas milik polisi. (awa/jpnn/jpnntv)

 

BACA JUGA: Hakim MK: Penggunaan DPKTb tak Langgar Aturan

BACA ARTIKEL LAINNYA... Mantan Sopir Nazar Sebut Anas Berkantor di Anugrah


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler