Rusuh, Pengamanan Istana Diperketat

Rabu, 20 Oktober 2010 – 16:28 WIB
JAKARTA - Aparat kepolisian memperketat keamanan di depan istana merdekaSebelumnya, sekitar pukul 15.50 Wib, sempat dilepas belasan tembakan peringatan

BACA JUGA: Gemuk, Anggaran Wantimpres Disoal

Massa dipukul mundur ke arah Monas
Ribuan polisi dibantu TNI membrikade istana dengan kekuatan berlapis.

Massa dari mahasiswa diapit di dekat istana, namun massa dari unsur masyarakat ada yang didesak mundur menjauh dari pagar istana

BACA JUGA: Jemaah Mulai Bergerak ke Mekah

Jalan ke kawasan Monas dan istana ditutup
Meski sudah mereda, namun mobil water canon tetap siaga

BACA JUGA: Belasan Tembakan Terdengar di Depan Istana

Polisi sempat mengeluarkan gas air mata.

Sekitar pukul 16.30 Wib, kondisi mulai meredaNamun, peserta aksi masih berkumpul di sekitar istana dan MonasYel-yel kritik kepada Pemerintahan SBY-Boediono tetap dilontarkan melalui pengeras suara, spanduk, dan selebaran.(gus/wdi/zul/jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... Siapkan 5.000 Toko Suvenir dan Pangan


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler