"Kita juga akan bertemu dengan mahkamah Agung untuk siap-siap juga
BACA JUGA: Wakapolri Ingin Jadi Humas
Karena kasus ini adalah satu sindikat praktik mafia hukum yang melibatkan kepolisian, kejaksaan, kehakiman, sipil, dan pajak," ujar Denny.Dikatakan, selain bertemu Jaksa Agung, sebelumnya sekitar pukul 08.00 Wib, satgas juga bertemu Kapolri Jenderal (pol) Bambang Hendarso Danuri
"Pagi ini jam delapan kita ketemu dengan kapolri dan dari pertemuan itu langsung memutuskan koordinasi dengan Jaksa Agung, karena dugaan praktik mafia hukum Gayus," paparnya.
Dengan koordinasi ini diharapkan semua pihak yang diduga terlibat di seluruh instansi dalam perkara Gayus Tambunan segera terungkap
BACA JUGA: Syaukani HR Minta Pengampunan
"Dalam waktu yang tidak terlalu lama akan ada sesuatu yang lebih jelas terang, bagaimana sindikasi ini bergerak dan akan kita bongkar," ujarnya.Denny menyebut telah menemukan indikasi lebih terang tentang keterlibatan sejumlah oknum dalam sindikasi kasus pajak lintas departemen ini
BACA JUGA: KPK Dalami Dugaan Suap Migas
BACA ARTIKEL LAINNYA... PT DI Ditarget Raih Rp 1,5 Triliun
Redaktur : Tim Redaksi