BACA JUGA: RSUD Kahuripan Kebanjiran Pasien
Saat ini, diperkirakan sekte ini sudah memiliki ribuan pengikut setia yang tersebar.Menurut informasi yang dihimpun, sekte ini mengajarkan versi tasauf yang berbeda dengan kebanyakan
BACA JUGA: Batik Jember Go Internasional
Ajaran ini disebarkan oleh Filosof Ibnu Arabi di jazirah India yang mengenalkan ajaran Wahdatul WujudBACA JUGA: Sudah 1,5 Tahun, Belum Bisa Membangun
Konon, ada dua kelompok dalam sekte iniPertama menyebutkan doktrin Allah SWT adalah Roh dan alam adalah tubuhKedua, menyebutkan Allah SWT merupakan Zat dan Alam adalah sifatDoktrin sesat lainnya yang sangat menyesatkan, yakni Allah adalah hamba sementara Hamba adalah Tuhan yang sebenarnya
Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh Utara menyatakan Sekte Salek Buta yang dianut oleh ribuan orang itu merupakan ajaran sesat dan murtad karena sudah jauh melenceng ajaran Islam yang sebenarnyaAjaran ini sulit dibendung karena disebarkan secara rahasia dan mulai mengakar di sebagian penganutnyaMPU Aceh dituntut segera turun tangan dengan cara mengeluarkan Fatwa haram salek buta.
Ketua MPU Aceh Utara Tgk Mustafa Ahmad saat dijumpai menyebutkan bahwa sekte ini sangat bisa memurtadkan umat Islam menjadi pengikutnya"Setelah kami pelajari ajaran salek buta ini bisa memurtadkan penganutnya karena sangat melenceng dari kaidah ketauhidanNamun kami juga ada keterbatasan untuk mengantisipasi kasus ini karena kebijakan mengeluarkan fatwa adalah wewenang MPU AcehApabila sudah ada fatwa kami bisa segera menanganinya sesuai jalur," ujar Tgk Mustafa yang juga pemimpin Dayah Paloh Gadeng, Krueng Guekuh.(sjm/fuz)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Pemkab Fakfak Bantu Mesin 2 MW
Redaktur : Tim Redaksi