Tujuh Korban Tewas Teror Jakarta, Petugas Medis Masih...

Sabtu, 16 Januari 2016 – 11:23 WIB
Teror Jakarta. Foto: Dok.JPNN.com.

jpnn.com - JAKARTA - Petugas medis masih memeriksa jasad tujuh orang yang meninggal dunia akibat teror di perempatan Sarinah, Jakarta, Kamis (14/1) lalu. 

Kepala Bidang Kedokteran dan Kesehatan (Dokkes) Polda Metro Jaya, Kombes Pol Musyafak mengatakan, tim DVI masih mencocokkan data DNA dari pihak keluarga untuk mencari tahu identitas jenazah.

BACA JUGA: Korban Teror Jakarta Disebar di...

"Makanya belum bisa memberikan identitas mengenai jenazah ketujuh orang tersebut," katanya kepada wartawan, Jumat (15/1). 

Yang jelas, satu WNA yang menjadi korban punya  paspor Kanada. Sisa (6 orang--red) semua WNI," tandasnya. (mg4/jpnn)

BACA JUGA: ASTAGA! Total Korban Teror Sarinah Sebanyak ini

BACA JUGA: Jadi... Beginilah Teroris di Indonesia Mendapat Aliran Dana, Melalui Perusahaan!

BACA ARTIKEL LAINNYA... Kami Menduga Setelah Warga dan Petugas Berkumpul, Mereka Ledakkan Bom yang Besar


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler