1,5 Ton Ganja Disimpan di Karung Jengkol
Sabu-Sabu Rp12 Miliar Turut DiamankanSelasa, 25 Oktober 2011 – 09:48 WIB
Yang menarik dari penangkapan ini adalah cara baru tersangka narkoba untuk mengelabui petugas. Diketahui, daun ganja kering memiliki bau yang khas. Nah, agar bau tersebut tidak terendus petugas, tersangka terlebih dahulu memasukkan ganja dengan ukuran 1.562 kilo gram ke dalam plastik. Kemudian ganja tersebut dimasukan ke dalam karung berisi jengkol, dengan harapan bau ganja tidak tercium lagi.
Namun, petugas sigap. Saat kendaraan tersangka melintasi area pemeriksaan SI Bakauheni, curiga dengan barang bawaan yang ada di bak belakang truk. ’’Petugas SI yang mencurigai mobil itu melakukan pemeriksaan dan akhirnya ditemukan ganja sebanyak 32 karung yang telah dipaketkan menjadi 1.491 paket dengan berat 1.562 kilo gram,’’ jelas Kabid Humas Polda Lampung AKBP Sulistiyaningsih kepada Radar Lampung, kemarin (24/10).
Perwira dengan melati dua dipundaknya ini menambahkan, barang haram tersebut dikemas dalam karung plastik warna putih dibungkus kembali dengan plastik warna hijau.
BANDARLAMPUNG – Petugas Seaport Interdication (SI) dan Kepolisian Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) Bakauheni, Lampung Selatan, mendapatkan tangkapan
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
JPNN VIDEO
-
Jokowi Memanfaatkan Prabowo Subianto? Kapolri Bereaksi Begini | Reaction JPNN
-
Rencana BP Taskin Ingin Selaraskan Data Kemiskinan Menjadi Satu Data Tunggal
-
Klarifikasi MWA UI: Gelar Doktor Menteri Bahlil Menyesuaikan Jadwal Yudisium
-
Peduli Lingkungan, Sekolah-Sekolah di Bali Ikut Kompetisi Daur untuk Negeri
-
Wapres Gibran Sapa Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
BERITA LAINNYA
- Daerah
Pj Bupati Mimika Perintahkan Perbaikan Fasilitas RS Waa Banti Tembagapura
Minggu, 17 November 2024 – 23:23 WIB - Daerah
Bupati Mimika Jelaskan Terkait Demo Aliansi Pemuda Amungme soal Perekrutan CPNS
Minggu, 17 November 2024 – 22:40 WIB - NTT
Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Dapat Bantuan 500 Kg Ikan Segar
Minggu, 17 November 2024 – 11:46 WIB - Daerah
Muhammad Musa'ad Tegaskan ASN Pelayan Masyarakat, Bukan Bos yang Minta Dilayani
Minggu, 17 November 2024 – 08:30 WIB
BERITA TERPOPULER
- Moto GP
Juara MotoGP 2024, Jorge Martin Ikuti Rekor Spesial Valentino Rossi
Senin, 18 November 2024 – 05:20 WIB - Sepak Bola
Heboh Pernyataan Erick Thohir & Aksi Bang Jay setelah Indonesia Kalah Tebal, Manajer Merespons
Senin, 18 November 2024 – 04:48 WIB - Sepak Bola
Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Laga Penyambung Nyawa Garuda
Senin, 18 November 2024 – 05:06 WIB - Destinasi
Cek Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Senin 18 November 2024
Senin, 18 November 2024 – 05:33 WIB - Entertainment
Gempi jadi Penyanyi, Gisel Siap Dukung Anak Berkarir di Industri Musik
Senin, 18 November 2024 – 00:21 WIB