2,9 Juta Anak Putus Sekolah Bisa Lanjutkan Pendidikan
Kamis, 20 Oktober 2016 – 18:56 WIB
Dia menyatakan bagi ATS yang sudah masuk ke sekolah, ataupun kesetaraan dan kursus, bisa meminta bantuan satuan pendidikan untuk didaftarkan atau masuk dalam data pokok pendidikan (Dapodik).
“Ini agar menjadi bagian yang memperoleh Bantuan Operasional Pendidikan (BOP),” tegas Harris. (esy/jpnn)