Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

3 Hal Penting yang Wajib Diperhatikan Jika Mudik Lebaran Menggunakan Mobil Pribadi

Selasa, 11 April 2023 – 09:58 WIB
3 Hal Penting yang Wajib Diperhatikan Jika Mudik Lebaran Menggunakan Mobil Pribadi - JPNN.COM
Seseorang sedang mengendarai mobil. Ilustrasi. Foto: Auto2000

"Kalau mudik itu, kan, biasanya ada roof box, nah di bagian itu taruh barang-barang yang ringan saja kaya baju dan lainnya. Karena kalau barang berat di taruh di atas, mobil akan lebih limbung, bodi rol makin tinggi dan akan tentu meningkatkan bahaya selama perjalanan," tegas dia.

Pada tahapan yang ketiga, pengemudi diminta untuk tidak ugal-ugalan selama perjalan mudik.

Memiliki perilaku yang taat lalu lintas akan memberikan dampak yang baik selama perjalanan pergi dan juga pulang.

"Harus diperhatikan bagaimana bermanufer, jangan sampai bermanufer itu layaknya seolah-olah mereka berkendara sendirian. Dengan kondisi yang berat, bodi roll yang semakin tinggi, resiko kita untuk mengalami melintir atau selip di jalan itu besar jadi harus disesuaikan," ucap dia. (Antara/jpnn)


Sebagian masyarakat yang hendak mudik lebaran ke kampung halaman menggunakan mobil pribadi ada baiknya memperhatikan beberapa hal penting ini.

Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close