3 Khasiat Mengonsumsi Buah Kering untuk Ibu Hamil yang Bikin Kaget
Rabu, 03 April 2024 – 08:28 WIB
Selain itu, mengonsumsi buah kering juga bisa menurunkan risiko kelahiran prematur.
3. Sumber vitamin dan mineral tubuh
Vitamin dan mineral dalam buah kering bermanfaat untuk kesehatan tubuh ibu dan sang bayi.
Seperti kandungan vitamin A, yang bisa membantu perkembangan gigi dan tulang pada bayi, kandungan vitamin C yang berfungsi sebagai antioksidan dan menjaga tubuh menjadi lebih sehat, dan masih banyak lagi.(genpi/jpnn)