Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

3 Kreasi Personalisasi McLaren Speedtail Hyper GT

Senin, 31 Desember 2018 – 23:30 WIB
3 Kreasi Personalisasi McLaren Speedtail Hyper GT - JPNN.COM
Salah satu kreasi McLaren Speedtail Hyper GT Bloodline. Foto: McLaren

Bertema Bloodline, ditampilkan dengan warna merah pada eksterior. Dipasangkan velg dengan gaya pahatan berlian, dipermanis tepian warna tembaga serta kaliper rem perak.

Warna merah juga mengiterupsi bagian interior, dipadu pada bagian jok dengan bahan aniline putih. Lingkar kemudi, paddle shift, jendela dan bezel pintu diberi warna putih carbon quartz TPT.

“McLaren Speedtail merupakan proyek ambisi kami dan saat ini sudah terjual laris meski mobilnya belum diluncurkan,” papar McLaren Automotive Head of Colour and Material Design Jo Lewis.

Hanya ada 106 unit yang dibuat untuk konsumen, tambah Lewis, dan sangat penting bahwa setiap mobil akan unik, dirancang cukup sederhana, tak ada tandingannya seperti McLaren Speedtail itu sendiri. (mg8/jpnn)

Sekitar 106 orang pemilik McLaren Speedtail mendapatkan layanan personalisasi khusus dari produsen sports car berbasis di Woking, Inggris itu.

Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News