4 Oknum ASN Tepergok Berbuat Dosa, Salah Satunya Asisten 1
Minggu, 25 April 2021 – 17:58 WIB
"Kami akan lihat aturannya. ASN kan sudah punya aturan tersendiri, jadi kami merujuk nanti ke sana, sesuai aturannya, " kata Danny Pomanto yang enggan berbicara jauh soal hukum.
Diketahui, tiga orang dari empat tertangkap polisi sedang mengkonsumsi narkoba jenis Sabu, merupakan mantan Camat.
Baca Juga: Justin Tewas Mengenaskan Usai Minum Kopi di Lapo Tuak
MS mantan Camat Tamalanrea kini menjabat Asisten 1, kemudian MY juga mantan Camat Tamalanrea, kini kepala BPM, begitupun S juga mantan Camat Wajo. Sedangkan IM adalah Kabid Arsip Pemkot Makassar.(antara/jpnn)