Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

5 Cara Mudah Mengetahui Oli Mesin Motor Berkurang

Rabu, 05 Januari 2022 – 00:20 WIB
5 Cara Mudah Mengetahui Oli Mesin Motor Berkurang - JPNN.COM
Memasukan oli ke mesin motor menggunakan corong. Foto Ride Apart

2. Dinginkan mesin

Oli akan langsung bekerja ketika mesin menyala.

Oleh karena itu ketika motor baru saja mati, oli mesin bisa saja masih tersangkut di part–part mesin yang membutuhkan pelumasan.

Dengan adanya upaya untuk mendinginkan mesin, oli akan cepat turun ke “rumahnya” dan akan memudahkan untuk mengecek seberapa banyak oli yang ada di dalam motor kita.

3. Buka penutup oli mesin

Buka secara perlahan supaya tutupnya tidak lecet kena gesekan tang.

Setelah itu Kamu akan menemukan semacam stik panjang di dalam tutup oli tersebut. Nah itu yang akan kita cek nantinya.

4. Bersihkan dulu ujung penutup oli

Pelumas atau oli memiliki peran penting terhadap untuk setiap mesin kendaraan. Karena itu pemilik motor harus rajin mengecek.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close