5 Khasiat Rutin Minum Air Lemon Campur Kunyit, Bantu Lindungi Hati Anda
Selain itu, kumarin dalam kulit buah lemon memiliki agen kemopreventif yang menjanjikan.
2. Mencegah Alzheimer
Kurkumin dan asam sitrat merupakan antioksidan kuat dan memiliki efek antiinflamasi yang kuat melawan penyakit.
Lemon kunyit bisa membantu menekan kerusakan oksidatif pada otak, peradangan dan mencegah penurunan kognitif.
Hal itu ampuh menurunkan risiko Alzheimer dan bisa membantu mencegah kondisi tersebut.
3. Meningkatkan Imunitas
Air lemon campur kunyit mengandung limfosit atau sel darah putih yang mampu melawan infeksi.
Kandungan makrofag adalah sel darah putih besar yang membantu menemukan patogen di dalam tubuh dan membunuh bakteri.
4. Melindungi Hati
Asam sitrat membantu mengurangi stres oksidatif yang diinduksi oleh endotoksin dan bisa mencegah hati dari kerusakan atau cedera.
Kurkumin juga memiliki efek perlindungan pada hati terhadap stres oksidatif yang diinduksi merkuri serta meningkatkan fungsinya.