Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

5 Manfaat Air Jahe Campur Madu, Bikin Sakit Kepala Ambyar

Minggu, 18 September 2022 – 07:07 WIB
5 Manfaat Air Jahe Campur Madu, Bikin Sakit Kepala Ambyar - JPNN.COM
Jahe. Foto : Ricardo/JPNN.com

5. Turunkan kadar gula dan kolesterol

Menurut jurnal dalam US National Library of Medicine National Institutes of Health, jahe bisa membantu menurunkan kadar gula dalam darah.

Penurunan tersebut bisa secara signifikan terlihat jika dikonsumsi secara rutin.

Tak hanya itu saja, jahe juga bisa membantu menurunkan kolesterol LDL (lemak jahat).

Bahkan bisa membantu menurunkan trigliserida, sekaligus meningkatkan HLD (lemak baik). Untuk hasil maksimal, Anda bisa mengonsumsi jahe secara rutin.(genpi/jpnn)

Ada beberapa manfaat air jahe campur madu yang ternyata sangat baik untuk kesehatan tubuh dan salah satunya ialah bisa menyembuhkan sakit kepala.

Redaktur & Reporter : Fany Elisa

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News