5 Manfaat Rosemary untuk Kesehatan, Yuk Dicoba
2. Mengurangi peradangan dan rasa nyeri
Jika dioleskan secara topikal, rosemary bisa meredakan nyeri artritis dengan membantu mematikan saraf.
Berkat efek analgesik, anti-inflamasi, anxiolytic, antioksidan pada minyak rosemary ini bisa dimanfaatkan sebagai pereda nyeri dan peradangan.
Selain itu, rosemary juga membantu dalam mengekang obesitas dan menghilangkan stres di antara penderita artritis.
3. Meredakan alergi dan mencegah asma
Salah satu cara meredakan alergi adalah dengan memanfaatkan rosemary.
Pengobatan herbal umum seperti rosemary bisa digunakan untuk meredakan alergi dan memblokir penyempitan saluran napas yang disebabkan oleh histamin.
Dengan demikian, rosemary bisa dijadikan sebagai pengobatan harian dalam mencegah asma alergi.