Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

6 Langkah Mudah Beli Tiket MotoGP Indonesia di Aplikasi Pospay

Minggu, 13 Maret 2022 – 19:34 WIB
6 Langkah Mudah Beli Tiket MotoGP Indonesia di Aplikasi Pospay - JPNN.COM
Cara mudah beli tiket MotoGP Indonesia di aplikasi. Foto: tangakapan layar Twitter @motogp

“Iya saat ini masih penjualan tiket saja, meski kami juga ada fasilitas pendukung lainnya, seperti jasa pengiriman," ungkapnya.

Charles menjelaskan ada beberapa pilihan tiket MotoGP Mandalika yang tersedia di aplikasi Pospay.

“Tersedia dalam berbagai pilihan harga untuk daily pass, mulai dari yang paling murah hingga paling mahal,” katanya.

Namun, sebelum membeli tiket MotoGP terdapat beberapa persyaratan yang harus dipatuhi, di antaranya penonton harus berusia 12 tahun atau lebih, dan sudah mendapatkan dua dosis vaksinasi Covid-19 sebelum memasuki area sirkuit.

Kemudian, penonton wajib mengunduh aplikasi Peduli Lindungi. Jika tidak, wajib menunjukkan hasil tes swab PCR/antigen.

Berikut langkah untuk pembelian tiket MotoGP Mandalika di Pospay:

1. Download aplikasi Pospay yang tersedia di Playstore atau Appstore.

2. Buat akun Pospay dan lakukan pembukaan rekening giro pos.

Salah satu aplikasi yang menyediakan layanan pembelian tiket MotoGP ialah Pospay milik PT Pos Indonesia.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News