650 CPNS Terima SK
Selasa, 07 Februari 2012 – 09:35 WIB
“Kami mengimbau kepada para PNS untuk terus belajar dan bekerja lebih baik lagi, berikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat,” ujar Bachtiar. Salah seorang penerima SK PNS, Dian, mengaku sangat gembira akhirnya bisa menerima SK. Dia pun berjanji untuk bekerja dengan sebaik-baiknya sesuai aturan yang ada. “Kami sangat bersyukur karena pada akhirnya bisa mendapatkan SK ini,” ungkapnya bangga. (oet)