7 Khasiat Kayu Manis, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini
3. Meningkatkan kesehatan jantung
Beberapa penelitian menunjukkan bahwa kayu manis mempunyai dampak positif pada kesehatan jantung dengan membantu menurunkan kadar kolesterol dan mengatur tekanan darah.
4. Kadar gula darah seimbang
Kayu manis bisa membantu meningkatkan sensitivitas insulin, yang membantu pengendalian gula darah lebih baik.
Hal ini sangat relevan bagi individu dengan resistensi insulin atau penyakit diabetes tipe 2.
5. Efek antimikroba
Kayu manis telah terbukti memiliki sifat antimikroba, membantu melawan berbagai bakteri dan jamur.
Kayu manis telah digunakan secara tradisional karena potensinya melawan infeksi.
6. Mendukung kesehatan pencernaan
Kayu manis manis bisa membantu pencernaan dengan mengurangi peradangan pada saluran pencernaan dan membantu memerangi bakteri yang menyebabkan infeksi.(genpi/jpnn)