Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Makanan Terbaik untuk Menghindari Strok

Selasa, 29 Mei 2018 – 09:21 WIB
7 Makanan Terbaik untuk Menghindari Strok - JPNN.COM
Tomat hasil panen petani di Karo, Sumatera Utara. Foto: humas Kementan

Jika Anda benar-benar ingin memangkas peluang Anda untuk mengalami stroke, sumber nabati seperti kacang-kacangan, lentil dan kacang polong adalah pilihan yang lebih baik.

Penelitian yang dipublikasikan dalam American Journal of Hypertension yang melibatkan 554 peserta menemukan bahwa konsumsi kacang-kacangan secara signifikan menurunkan tekanan darah.

4. Telur

Telur ternyata dikaitkan dengan penurunan risiko stroke sebesar 12 persen.

5. Anggur merah

Harvard Health Publications menyarankan minum satu gelas anggur merah karena kandungan antioksidannya.

6. Buah Citrus

Satu studi tahun 2012 meneliti hubungan antara stroke dan konsumsi antioksidan yang dikenal sebagai flavonoid.

Makanan mngandung serat dan bisa menyerap kolesterol jahat bisa untuk mencegah strok.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

TAGS   Strok 
BERITA LAINNYA
X Close