7 Manfaat Menarik Minyak Kelapa untuk Wanita
Rabu, 13 Januari 2021 – 07:00 WIB
Salah satu manfaat minyak kelapa yang diklaim baik untuk kesehatan yaitu mengurangi kolesterol total, lemak jahat (LDL), dan trigliserida, serta meningkatkan lemak baik (HDL).
Efek ini diprediksi bisa memelihara kesehatan jantung dan pembuluh darah.
Namun, beberapa penelitian menunjukkan konsumsi minyak kelapa hanya meningkatkan kadar lemak baik.
Namun tidak memberikan dampak signifikan pada penurunan kolesterol total dan lemak jahat dalam darah.(genpi/jpnn)