7 Manfaat Rebusan Air Daun Pandan, Nomor 6 Bikin Kaget
Minggu, 12 Juni 2022 – 07:59 WIB
2. Mengatasi insomnia
Senyawa alkaloid yang terkandung dalam daun pandan bisa menyembuhkan insomnia atau kesulitan tidur.
Ambil beberapa lembar daun pandan, seduh dengan air mendidih.
Tambahkan satu sendok makan madu, lalu minum selagi hangat.
3. Menurunkan risiko depresi
Salah satu cara yang paling efektif meredakan stres ialah mengonsumsi ekstrak daun pandan.
Pasalnya, kandungan daun pandan memiliki efek penenang yang mampu mengurangi kecemasan dan stres.
Sehingga mengonsumsi secara teratur, ekstrak daun bisa efektif mencegah gangguan depresi.
4. Mengatasi diare
Manfaat daun pandan berikutnya ialah bisa mengatasi diare.
Sebab, daun pandan memiliki efek antibakteri dan antimikroba yang membantu membersihkan bakteri berbahaya di dalam usus.