9 Universitas Swasta Raih Akreditasi A, Ini Daftarnya
Jumat, 30 Desember 2016 – 16:09 WIB
“Alhamdulillah di milad ke-59 UHAMKA dan jelang tutup tahun Masehi, UHAMKA bisa mendapatkan penghargaan. Ini merupakan anugerah yang membanggakan kami segenap civitas UHAMKA. Insya Allah UHAMKA akan terus mengembangkan kualitas dalam semua bidang," ujarnya.
Dia menambahkan, akhir bulan lalu UHAMKA juga meraih peringkat kedua PTS terbaik se-DKI dari 340 PTS.
Dia berharap, prestasi-prestasi ini bisa menjadikan UHAMKA menjadi universitas utama yang menghasilkan lulusan unggul dalam kecerdasan spiritual, intelektual, emosional, dan sosial.