Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

95 Persen Konsumen Tak Peduli Standar Mutu Produk

Rabu, 01 November 2017 – 14:26 WIB
95 Persen Konsumen Tak Peduli Standar Mutu Produk - JPNN.COM
Bambang Prasetya. Foto: Mesya/JPNN

jpnn.com, JAKARTA - Kesadaran konsumen akan standar mutu produk sangat rendah.

Menurut Kepala Badan Standardisasi Nasional (BSN) Bambang Prasetya, hal itu justru menguntungkan produsen.

Sebab, produsen tidak tergerak untuk meningkatkan kualitas standar mutunya karena konsumen pasif.

“Kalau dipersentasikan hanya lima persen yang aware terhadap standar mutu produk," kata Bambang, Rabu (1/11).

Kondisi di Indonesia berbanding terbalik dengan Jepang.

Mayoritas masyarakat Jepang sangat concern dengan standar mutu produk.

Produk yang mutunya jelek langsung di-blacklist.

Bahkan, artis yang mengiklankan produk bermutu rendah langsung ditutupi wajahnya dan tidak dikontrak lagi.

Kesadaran konsumen akan standar mutu produk sangat rendah.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Lingkungan

    Harus Ada Standardisasi Penggunaan Kantong Keresek

    Rabu, 01 November 2017 – 16:47 WIB
    Harus Ada Standardisasi Penggunaan Kantong Keresek - JPNN.com
  • Produk

    BSN: Blacklist Produk Berstandar Mutu Rendah

    Rabu, 01 November 2017 – 14:50 WIB
    BSN: Blacklist Produk Berstandar Mutu Rendah - JPNN.com
X Close