Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Aduh, Ada Puluhan Hewan Tak Layak Kurban

Sabtu, 09 Juli 2022 – 11:57 WIB
Aduh, Ada Puluhan Hewan Tak Layak Kurban - JPNN.COM
Dokumentasi. Sapi kurban milik salah satu peternak di Palangka Raya, Provinsi Kalimantan Tengah. ((ANTARA/Rendhik Andika))

"Akhirnya 178 sapi ini kami tunda untuk pemasangan neck tag-nya. Kami minta pemilik melakukan pengobatan dan memberikan vitamin. Kami juga terus memantau perkembangannya. Jika nanti dinyatakan sehat, maka neck tag akan dipasangkan," katanya.

Tim Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian juga akan melakukan pemantauan pemotongan hewan kurban secara acak

"Nanti kami juga akan mengambil sampel dari hewan kurban yang disembelih untuk kemudian diuji laboratorium. Kami juga meminta panitia menaati dan melaksanakan anjuran serta langkah penyembelihan hingga pembagian daging kurban yang aman di masa PMK," katanya.

Pada Iduladha 2022 ini, Dinas Pertanian Palangka Raya mencatat total ketersediaan sapi mencapai 1.539 ekor, kerbau empat ekor, dan kambing 294 ekor. (antara/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:


Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Palangka Raya telah memeriksa 1.198 sapi, 236 kambing, dan lima domba.

Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News