Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Agustinus Judianto Sudah Ditangkap Tim Intelijen, Kasusnya Lumayan Gede

Rabu, 06 Januari 2021 – 20:20 WIB
Agustinus Judianto Sudah Ditangkap Tim Intelijen, Kasusnya Lumayan Gede - JPNN.COM
Agustinus Judianto (tengah) saat ditangkap tim intel Kejati Sumsel dibantu tim intel Kejagung RI di Jalan Widya Chandra VIII Kebayoran Baru Jakarta Selatan pada Selasa malam (5/1). Foto: ANTARA/HO/21

Selain itu terpidana wajib membayar kerugian negara sebesar Rp13,4 miliar dan denda Rp200 juta, jika denda tidak dibayar maka diganti kurungan selama enam bulan penjara.

Terpidana masih berada di Jakarta dan menjalani pemeriksaan deteksi dini COVID-19 sebelum dipulangkan ke Palembang untuk selanjutnya dijebloskan ke Lapas Pakjo pada Rabu sore.

Augustinus selaku komisaris PT. Gatramas Internusa beserta Herry Gunawan (meninggal) selaku direktur PT Gatramas Internusa sebelumnya didakwa tidak membayarkan pokok hutang beserta bunganya dari fasilitas kredit yang diterima perusahaan dari Bank Sumsel Babel sebesar Rp13,4 miliar.

BACA JUGA: Polisi Lalu Lintas Diserang saat Berjaga di Lampu Merah, Videonya Viral

Kasus tersebut terjadi pada 2014 dan 2015 di mana PT. Gatramas Internusa diduga memberi agunan yang tidak sesuai dengan nilai sebenarnya dan mengajukan tahap pencairan juga tidak sesuai dengan fakta progres pekerjaan yang sebenarnya.(antara/jpnn)

Seorang terpidana kasus tindak pidana korupsi kredit modal kerja Bank Sumsel Babel Augustinus Judianto, 50, yang sempat buron akhirnya tertangkap.

Redaktur & Reporter : Budi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close