Dia menegaskan, sebaiknya rapat dihentikan saja, karena sudah cukup penjelasan itu tadi. "Kita juga tidak bisa membuat dia mengaku di situ, kita bukan polisi. Ini panja bukan pansus, (panja) lebih rendah dari pansus. Saya tidak WO, lebih baik dihentikan saja," katanya. Hingga pukul 21.00 Wib, RDPU masih berlangsung untuk meminta keterangan Andi Nurpati. (boy/jpnn)
JAKARTA -- Anggota Panja Mafia Pemilu DPR RI, Akbar Faisal, menegaskan, bahwa tidak ada gunanya Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) dengan mantan Anggota