Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Alasan Shin Tae Yong Memasang Elkan Baggott Sebagai Striker, Oh Ternyata

Kamis, 25 Januari 2024 – 08:58 WIB
Alasan Shin Tae Yong Memasang Elkan Baggott Sebagai Striker, Oh Ternyata - JPNN.COM
Bek Timnas Indonesia, Elkan Baggott saat berlaga di Piala Asia 2023. Foto: diambil dari theafc

Apa yang dikatakan Shin Tae Yong memang benar. Indonesia sukses mencuri gol pada masa injury time babak kedua memanfaatkan kelemahan pemain Jepang dalam mengantisipasi bola-bola atas.

Lemparan jauh Pratama Arhan gagal diantisipasi oleh Takumi Minamino. Bola liar kemudian disambar Sandy Walsh yang berdiri tanpa pengawalan.

Indonesia sendiri mengakhiri pertandingan dengan kekalahan 1-3 dari Jepang.

Meski gagal mendapat poin, Timnas Indonesia masih punya kans melaju ke 16 besar Piala Asia 2023 lewat jalur peringkat ketiga terbaik.

Namun, Skuad Garuda masih harus menunggu hasil pertandingan Oman vs Kirgistan dan Bahrain kontra Yordania.(mcr15/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Shin Tae Yong menjelaskan alasannya memasang Elkan Baggott sebagai striker pada pertandingan Jepang vs Timnas Indonesia

Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close