Andalkan Kunang-Kunang Yovie
Minggu, 11 Desember 2011 – 07:39 WIB
Bagi dara yang pernah bernyanyi diiringi David Foster itu, berdandan adalah hal penting. "Kita tidak bisa hanya mengandalkan suara. Penampilan juga perlu. Maka, saya belajar banyak hal tentang penampilan. Saya ingin belajar menjadi orang yang profesional. Jadi, ya saya berusaha untuk itu di mana pun," tegas Angel yang segera mengeluarkan album perdananya itu. (jan/c11/ayi)