Antam Berkomitmen Jalankan Bisnis Berkelanjutan
Rabu, 20 September 2023 – 13:01 WIB

Antam selalu menjalankan tata kelola perusahaan dengan berdasarkan peraturan dan kebijakan yang berlaku.
Antam juga secara berlaka melakukan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) salah satunya melalui program kemitraan.
Faisal menyebut melalui program ini, perusahaannya secara berkala melakukan pendampingan kepada para UMKM yang menjadi bagian mitra binaannya.
“Pendampingan UMKM ini dilakukan Antam sebagai bagian dari kontribusi perusahaan untuk masyarakat, di samping kontribusi melalui pajak negara,” tegas Faisal.(chi/jpnn)