Artis Cantik Ini Alami Kecelakaan di Tol, Mobilnya Sampai Hancur
Selasa, 01 September 2020 – 17:23 WIB
Saat kecelakaan terjadi, Oca berkendara seorang diri. Beruntung, nyawanya bisa diselamatkan dalam kecelakaan yang menyebabkan kemacetan panjang di ruas tol tersebut.
Akun Instagram tersebut juga menggungah foto Oca saat dilarikan ke rumah sakit dengan kondisi tangan dan bagian tubuh lain memar serta terluka.
Unggahan itu pun langsung menuai simpati dari warganet. Mereka turut mendokan Gusti Rosalina. (jlo/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!