Arumi Pilih Bertahan di Penampungan
Sabtu, 27 November 2010 – 12:35 WIB
Pihaknya tidak bisa menjanjikan apakah Arumi mau bertemu dengan pihak keluarga atau tidak. “Pertemuan sedang diupayakan. Kita akan mempertemukan agar masalahnya secepatnya selesai. Tetapi kita juga harus mendengar pendapat Arumi, pokoknya kami sudah bekerjasama dengan psikolog di sana. Arumi saat ini aman, dia tinggal di rumah yang aman,” pungkasnya.(ash)