AS Berencana Kirim Roket Maut Ini ke Ukraina, Putin Balas dengan Ancaman Mengerikan
Minggu, 05 Juni 2022 – 21:37 WIB

Vladimir Putin. Foto; AFP
Dalam kutipan wawancara yang sama yang ditayangkan pada Sabtu (4/6), Putin membual bahwa pasukan antipesawat Rusia telah menembak jatuh puluhan senjata Ukraina dan "menghancurkannya seperti kacang."