Atasi Masalah Rambut Kering dengan 6 Pengobatan Alami Ini
Selasa, 22 Agustus 2023 – 02:02 WIB
Untuk asam lemak esensial, Anda bisa mengonsumsi salmon, yang kaya akan Omega-3, dan akan membuat rambut kamu lembut dan berkilau.
Almond (mentega almond), alpukat, dan telur adalah sumber biotin yang bagus, yang membantu menguatkan rambut dan kemungkinan meningkatkan pertumbuhan.(fny/jpnn)