Atletico Madrid Terdepak dari Europa League
Jumat, 22 Februari 2013 – 03:18 WIB
MOSKOW — Juara bertahan Europa League, Atletico Madrid di luar dugaan harus pulang lebih dulu dari kejuaraan yang dijuarainya tahun lalu. Hasil buruk ini didapat klub asal Spanyol ini setelah kalah agregat 2-1 dari tuan rumah, Rubin Kazan, Kamis (21/2) dini hari WIB. Sebenarnya dalam laga leg kedua yang berlangsung di Stadion Luzhniki, Moscow ini, Atletico berhasil menang atas tuan rumah Rubin dengan skor 0-1. Satu-satunya gol dicetak Radamel Falcao pada menit ke-84.
Sayang kemenangan itu menjadi sia-sia. Pasalnya di laga leg pertama, Atletico kalah 0-2 dari Rubin.
Dengan hasil ini Atletico harus angkat koper lebih dulu dari kejuaraan ini. Sementara Rubin memastikan satu tempat di babak 16 besar.
MOSKOW — Juara bertahan Europa League, Atletico Madrid di luar dugaan harus pulang lebih dulu dari kejuaraan yang dijuarainya tahun lalu. Hasil
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- Bulutangkis
Indonesia Masters 2025: Ginting Bicara Kenangan
Rabu, 27 November 2024 – 19:30 WIB - Sepak Bola
Banjir Pelatih Asing di Piala AFF 2024, Hanya Ada 1 Lokal
Rabu, 27 November 2024 – 15:14 WIB - All Sport
Begini Persiapan Megan C Sutanto Menuju Laga Olimpiade
Rabu, 27 November 2024 – 14:19 WIB - Bulutangkis
Inilah Kontestan BWF World Tour Finals 2024, Ngeri di Tunggal Putra
Rabu, 27 November 2024 – 12:53 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
PDIP Sebut Ade-Asep Menang di Quick Count Pilbub Bekasi
Rabu, 27 November 2024 – 21:08 WIB - Sepak Bola
Liverpool Vs Real Madrid: 10 Pemain Absen Termasuk Vinicius
Rabu, 27 November 2024 – 22:22 WIB - Pilkada
Persaingan Ketat, Pilkada DKI Jakarta Berpeluang Dua Putaran
Kamis, 28 November 2024 – 00:10 WIB - Politik
Agus-Nadia Unggul Hitung Cepat di Pilkada Temanggung
Rabu, 27 November 2024 – 22:15 WIB - Pilkada
Bu Mega Bikin Pernyataan soal Pilkada, Isinya Singgung Praktik Lancung Pengerahan Aparat Negara
Rabu, 27 November 2024 – 21:35 WIB