Aurel Hermansyah Melahirkan Anak Kedua di Tanggal Cantik, Krisdayanti Ungkap Hal ini
Minggu, 12 November 2023 – 15:35 WIB

Krisdayanti dan Aurel Hermansyah. Foto: Instagram/krisdayantilemos
Dia menuturkan bahwa Aurel dan sang bayi dalam kondisi yang sehat.
Adapun ari-ari si kecil telah dikuburkan di kediaman pasangan selebritas tersebut.
"Ari-ari sudah ditanam di tempat tinggal mereka (Atta dan Aurel) yang baru insyaallah," ucap Krisdayanti.(mcr7/jpnn)