Australia Dukung Pengajuan Tuntutan Terhadap Pelaku Penembakan MH17
Pihak yang bertanggung jawab karena menembak jatuh pesawat Malaysia Airlines dengan nomor penerbangan MH17 dan menewaskan38 warga Australia mungkin akan menghadapi tuntutan di Belanda.
Perdana Menteri Australia, Malcolm Turnbull, mengatakan bahwa upaya Pemerintah Belanda untuk melakukan proses pidana akan membawa keadilan bagi 198 penumpang dan awak pesawat yang tewas.
Pesawat Malaysia Airlines MH17 ditembak jatuh di Ukraina timur hampir tiga tahun yang lalu. Peristiwa ini menimbulkan kecaman dan kemarahan internasional.
Jaksa penuntut internasional merilis sebuah laporan tahun lalu yang menyebut bahwa pesawat Malaysia itu terkena rudal buatan Rusia, diluncurkan dari sebuah desa yang dikuasai oleh kelompok yang melawan pasukan Ukraina.
Investigasi atas penembakan pesawat itu berlanjut namun Tim Investigasi Bersama MH17 (JIT), kini, telah memberi isyarat akan niat mereka untuk mengajukan tuntutan.
Keputusan untuk mengajukan tuntutan dibuat bersama oleh Pemerintah Australia, Belgia, Malaysia, Ukraina dan Belanda.
Dalam sebuah pernyataan, PM Turnbull dan Menteri Luar Negeri Julie Bishop mengatakan bahwa tindakan tersebut bisa membawa pertanggungjawaban bagi para korban MH17.
PM Turnbull mengatakan bahwa Pemerintah Federal Australia memiliki "kepercayaan penuh" pada sistem hukum Belanda, tempat di mana proses perkara pidana akan diajukan.
Pihak yang bertanggung jawab karena menembak jatuh pesawat Malaysia Airlines dengan nomor penerbangan MH17 dan menewaskan38 warga Australia mungkin akan menghadapi tuntutan di Belanda.
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
- ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Tanggapan Israel Soal Surat Perintah Penangkapan PM Netanyahu
Jumat, 22 November 2024 – 20:33 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Warga Thailand yang Dituduh Bunuh 14 Orang Dijatuhi Dihukum Mati
Kamis, 21 November 2024 – 23:16 WIB - ABC Indonesia
Rencana Australia Membatasi Jumlah Pelajar Internasional Belum Tentu Terwujud di Tahun Depan
Selasa, 19 November 2024 – 23:46 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Konvoi Truk Bantuan Untuk Gaza Dijarah Kelompok Bersenjata
Selasa, 19 November 2024 – 22:55 WIB
- Liga Indonesia
Liga 1: Bojan Hodak Syukuri Kemenangan Persib atas Borneo FC, tetapi
Sabtu, 23 November 2024 – 04:51 WIB - Hukum
Kasat Reskrim Tewas Ditembak AKP Dadang Iskandar, Ini Diduga Pembunuhan Berencana
Sabtu, 23 November 2024 – 02:02 WIB - Hukum
Heboh Polisi Tembak Polisi di Sumbar, Perintah Kapolri Tegas!
Sabtu, 23 November 2024 – 03:03 WIB - Destinasi
Jadwal & Harga Tiket Bus AKAP dari Bali ke Pulau Jawa Sabtu 23 November 2024
Sabtu, 23 November 2024 – 05:34 WIB - Gosip
3 Berita Artis Terheboh: Pernikahan Nissa Sabyan Bikin Heboh, 85 Influencer Disikat Polisi
Sabtu, 23 November 2024 – 04:56 WIB