Australia Siap Buka Pintu Bagi Pelajar Internasional dan Turis dari Dua Negara Ini
Mahasiswa internasional yang sudah divaksinasi dua dosis, pemegang visa lainnya, seperti visa kerja, serta turis dari Korea Selatan dan Jepang akan diperbolehkan masuk Australia mulai 1 Desember.
Dalam pengumuman yang disampaikan hari Senin (21/11), Perdana Menteri Australia Scott Morrison mengatakan mereka yang sudah memiliki visa akan bisa masuk kembali ke Australia mulai 1 Desember tanpa mengajukan permohonan izin khusus.
"Kembalinya pekerja terampil dan mahasiswa ke Australia merupakan langkah penting dalam rangka pemulihan kembali dan apa yang bisa kita lakukan di Australia," kata PM Morrison.
Mereka yang memegang visa lainnya, seperti visa kerja, pencari suaka, dan pemegang visa bekerja sambil berlibur atau 'working holiday visa' (WHV) juga sudah boleh masuk ke Australia.
Menteri Dalam Negeri Australia, Karen Andrews mengatakan diterimanya kembali warga dari kedua negara tersebut akan membantu pemulihan sektor pariwisata.
"Perubahan ini penting sekali bagi Australia di saat kita mulai memasuki fase pembukaan kembali," katanya.
Lebih dari 200 ribu pelajar internasional, pekerja migran terampil, dan pencari suaka diperkirakan akan kembali ke Australia pada bulan Desember dan Januari mendatang.
"Kami akan menerima sekitar 200 ribu orang, mungkin saja akan lebih dari itu, namun kami secara aktif akan mendatangkan sebanyak mungkin orang ke Australia dalam waktu secepat mungkin," ujarnya.
Mahasiswa internasional yang sudah divaksinasi dua dosis, pemegang visa lainnya, seperti visa kerja, serta turis dari dua negara ini
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
-
Dunia Hari Ini: Kebakaran Hutan Masih Ancam negara Bagian Victoria di Australia
Senin, 23 Desember 2024 – 23:45 WIB -
Anggota Bali Nine Sudah Bebas dan Kembali ke Keluarga Masing-masing
Jumat, 20 Desember 2024 – 23:59 WIB -
Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
Kamis, 19 Desember 2024 – 23:58 WIB
JPNN VIDEO
-
Tak Ada Pengusiran Jemaah saat Gibran Salat, Polisi Jangan Langsung Percaya | Reaction JPNN
-
Soal Dualisme Dekopin, Nurdin Halid: Kami Sah Secara Hukum
-
Ketum Dekopin Priskhianto Bakal Menggelar Munas Rekonsiliasi Dekopin
-
Jirayut Bakal Berkolaborasi dengan JKT 48
-
Bertemu Presiden El-Sisi, Prabowo Minta Pencak Silat menjadi Olahraga Resmi Mesir
- ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Kebakaran Hutan Masih Ancam negara Bagian Victoria di Australia
Senin, 23 Desember 2024 – 23:45 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: 51 Pria Dijatuhkan Hukuman Atas Kasus Pemerkosaan Prancis
Sabtu, 21 Desember 2024 – 23:10 WIB - ABC Indonesia
Dunia Hari Ini: Australia Terbangkan Warganya Keluar Vanuatu
Kamis, 19 Desember 2024 – 23:58 WIB - ABC Indonesia
Pemakai Narkoba di Indonesia Kemungkinan Akan Dikirim ke Rehabilitasi, Bukan Penjara
Kamis, 19 Desember 2024 – 23:55 WIB
- Humaniora
Ribuan Honorer K2 & Non-ASN TMS Gagal Daftar PPPK 2024 Tahap 2, Astaga!
Senin, 23 Desember 2024 – 20:26 WIB - Daerah
Bus Rombongan SMP Bogor Kecelakaan di Tol Pandaan-Malang, 4 Orang Tewas
Senin, 23 Desember 2024 – 20:24 WIB - Seleb
Ini Alasan Denny Sumargo Tak Menayangkan Podcast dengan Ayah Natasha Wilona
Senin, 23 Desember 2024 – 19:57 WIB - Jatim Terkini
Pengemudi yang Sebabkan Tabrakan Beruntun di Kenjeran Mabuk Berat
Senin, 23 Desember 2024 – 21:05 WIB - Nasional
Kecelakaan Bus di Tol Pandaan-Malang Tewaskan 4 Orang, Salah Satunya Sopir
Senin, 23 Desember 2024 – 20:46 WIB