Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Australia Terkini: Lagi-lagi Ditemukan Sampah Luar Angkasa dari SpaceX

Selasa, 23 Agustus 2022 – 23:15 WIB
Australia Terkini: Lagi-lagi Ditemukan Sampah Luar Angkasa dari SpaceX - JPNN.COM
PM Anthony Albanese (kiri) meminta Jaksa Agung mengkaji rangkap jabatan yang dilakukan Scott Morrison. (ABC News)

Setidaknya ia mengangkat dirinya sendiri di lima kementerian, termasuk di departemen sumber daya.

Hari ini (23/08), Jaksa Agung Australia, Stephen Donahue mengatakan pengangkatan dirinya di departemen tersebut ecara hukum bisa diterima.

Namun tidak memberitahu menteri sumber daya soal pengangkatan dirinya, juga tidak memberi tahu parlemen dan publik, menjadi bertentangan dengan prinsip pemerintahan yang bertanggung jawab.

Jadi apa yang akan dilakukan PM Australia, Anthony Albanese? Ia mengatakan akan dibentuk tim penyelidikan.

Lagi-lagi ditemukan sampah SpaceX

Sampah luar angkasa dari puing pesawat SpaceX ditemukan dekat Tumbarumba, negara bagian New South Wales oleh peternak bernama John Hobbs saat ia sedang memberi makan ternaknya.

Ini menjadi puing-puing keempat yang ditemukan di Australia sejak bulan Juli, yang kebetulan juga sejumlah warga mendengar suara dentuman yang keras. 

Bulan ini, Badan Antariksa Australia sudah mengonfirmasi jika potongan-potongan yang ditemukan sejauh ini adalah dari pesawat luar angkasa SpaceX, yang perusahaannya dimiliki oleh Elon Musk.

SpaceX juga membuat pernyataan publik pertamanya tentang penemuan ini dan mengatakan tim-nya akan mengunjungi Australia untuk memeriksa puing-puing secara langsung.

Dari penyitaan narkoba jenis fentanyl terbesar di Australia sampai nasi bungkus khas Indonesia yang terus digemari di Australia

Sumber ABC Indonesia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
X Close