Awas, Ikan Asin Picu Kanker Nasofaring
Senin, 23 Januari 2012 – 08:50 WIB
Sedangkan penyebabnya dilatarbelakangi peran virus Epstein-Barr (VEB) sebagai faktor etiologi utama penyebab KNF.
"VEB, merupakan virus yang terdapat dimana-mana dan menyebar melalui penularan antar manusia. Di negara sedang berkembang, 99,9 persen anak-anak sudah terinveksi virus ini sejak usia tiga tahun. VEB banyak dijumpai pada air ludah," terangnya.
Dia juga mengatakan penderita KNF terbesar berada di China Selatan, Guangdong. Hal ini dikarenakan adanya kebiasaan dari nenek moyang mereka yakni memberikan ikan asin kepada anak bayi.