Bamsoet: Sirkuit di Batam Bisa Dipakai untuk Balap MotoGP dan Formula 1
Kamis, 09 September 2021 – 14:07 WIB
"Ini menjadi salah satu kota wisata terbaik di Indonesia," tutur pria yang juga menjabat sebagai Ketua Umum IMI.
Baca Juga:
Wakil ketua Golkar itu menjelaskan, sirkuit Batam juga didukung berbagai infrastruktur ekonomi.
Di antara lain Bandara Internasional Hang Nadim, pelabuhan logistik internasional Batu Ampar, Kawasan Ekonomi Khusus Nongsa, Kawasan Ekonomi Khusus Batam Aero Teknik, Kawasan Ekonomi Khusus Kesehatan, dan pelabuhan ferry internasional Batam Centre. (ddy/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!