Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Bandung Barat Banjir Parah, Bupati Aa Umbara Marah

Rabu, 01 Januari 2020 – 16:17 WIB
Bandung Barat Banjir Parah, Bupati Aa Umbara Marah - JPNN.COM
Banjir terjadi di Jalan Underpass Padalarang, Kabupaten Bandung Barat, Selasa (31/12). Foto: ANTARA/Dokumentasi Pribadi

Warga sekitar yang mendampingi Aa Umbara juga menumpahkan kemarahannya. Mereka meneriakkan kata-kata pedas kepada manajemen KCIC.

Banjir dengan ketinggian kurang lebih satu meter diduga muncul karena limpahan air dari proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) yang berada tepat di tepi underpass tersebut. Masyarakat gerah karena kejadian ini bukan kali ini saja, tetapi berulangkali.

Parahnya, banjir yang terjadi menjelang pergantian tahun jauh lebih besar dibandingkan sebelumnya.

Air menutup semua kawasan underpass sehingga sehingga kendaraan menuju kantor Pemkab Bandung Barat atau sebaliknya lumpuh. (esy/jpnn)

Kawasan Kabupaten Bandung Barat banjir parah, Bupati Aa Umbara Sutisna menyalahkan proyek kereta api cepat.

Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News