Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Banjir dan Longsor Menerjang 9 Rumah di Sigi Sulteng, 17 KK Terdampak

Senin, 01 Juli 2024 – 20:07 WIB
Banjir dan Longsor Menerjang 9 Rumah di Sigi Sulteng, 17 KK Terdampak - JPNN.COM
Warga Desa Tuva Kabupaten Sigi bersama Babinsa setempat saat mengecek lokasi banjir dan longsor di Dusun Alere, Kecamatan Gumbasa, Sigi, Sulawesi Tengah. ANTARA/HO-BPBD Sigi

"Dusun Alere pascabanjir dan longsor masih terisolasi karena akses jalan menuju daerah itu rusak dan dipenuhi material kayu dan lumpur," kata Bahtiar.

Menurut dia, bantuan logistik pun nantinya hanya bisa disalurkan melewati satu jembatan gantung di wilayah itu.

Pemerintah desa sudah menyurati ke BPBD, Dinas PU dan Dinas Sosial setempat untuk penanganan banjir dan longsor tersebut. 

"Belum ada juga alat berat untuk membersihkan longsor dan material akibat terbawa banjir," tuturnya. (antara/jpnn)

banjir dan tanah longsor menerjang sembilan rumah di Desa Tuva, Kecamatan Gumbasa, Kabupaten Sigi, Sulawesi Tengah. 17 KK terdampak.

Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close